Baru Tablet Nokia N1 Android Lollipop
Edan Sob...Nokia makin serius nih untuk menggarap Perangkat Smartphone berbasis Android, belum lama ini terdengar kabar akan kemunculan generasi terbaru Nokia dari seri legenda yaitu seri N dan akan diberi nama Nokia N1. Perangkat kategori Tab ini mempunyai layar berukuran 7.9 inci dan mempunyai resolusi 1536 x 2048 pixels dengan kerapatan pixel mencapai 324 ppi, jenis layarnya menggunakan teknologi IPS LCD 16 juta warna dengan Corning Gorilla Glass 3. Kabarnya perangkat ini akan mengikuti jejak vendor lain yaitu dengan menjajal prosessor milik Intel, tidak tanggung-tanggung Nokia N1 menyematkan Intel Atom keluaran terbaru yaitu seri Z3580 Quad-core 2.3 GHz ditambah GPU PowerVR G6430 dan RAM 2 GB sudah pasti untuk urusan multi tasking berat sekalipun dilumat habis tanpa kendala, dan Game terbaik sekalipun akan mumpuni dan mencapai performa terbaiknya.
Sudah pasti dibalik keunggulan yang ada pasti masih ada kekurangan dari sebuah produk, menurut Cobe kategori untuk tablet ini harus mumpuni dalam urusan penyimpanan walaupun disemati memori internal 32 GB masih dirasa kurang jika tidak ditemani memori eksternal tambahan. Nokia N1 dibekali Kamera depan 5 MP dan belakang 8 MP autofokus, N1 menggunakan OS Android teranyar yaitu Android Lollipop. Kekurangan selanjutnya ada pada jaringan yang hanya mengandalkan wifi saja entah kenapa Nokia tidak memberikan opsi lain yang memberikan jaringan 2G/3G pada perangkat barunya ini, uniknya menurut kabar teknologi Infra Red akan hadir bersama perangkat baru Nokia N1 selebihnya Sobat bisa mengandalkan fitur-fitur andalan perangkat yang ditawarkan oleh Nokia ini. Nokia N1 bisa menjadi pilihan terbaik untuk kategori Tablet terutama bagi sobat yang membutuhkan performa Tablet yang memukau.
Untuk prediksi harga masih belum gamblang akan tetapi banyak kabar mengatakan Nokia diprediksi akan memberikan harga 3 juta untuk produk barunya ini, Nokia N1 semoga bermanfaat.
Sudah pasti dibalik keunggulan yang ada pasti masih ada kekurangan dari sebuah produk, menurut Cobe kategori untuk tablet ini harus mumpuni dalam urusan penyimpanan walaupun disemati memori internal 32 GB masih dirasa kurang jika tidak ditemani memori eksternal tambahan. Nokia N1 dibekali Kamera depan 5 MP dan belakang 8 MP autofokus, N1 menggunakan OS Android teranyar yaitu Android Lollipop. Kekurangan selanjutnya ada pada jaringan yang hanya mengandalkan wifi saja entah kenapa Nokia tidak memberikan opsi lain yang memberikan jaringan 2G/3G pada perangkat barunya ini, uniknya menurut kabar teknologi Infra Red akan hadir bersama perangkat baru Nokia N1 selebihnya Sobat bisa mengandalkan fitur-fitur andalan perangkat yang ditawarkan oleh Nokia ini. Nokia N1 bisa menjadi pilihan terbaik untuk kategori Tablet terutama bagi sobat yang membutuhkan performa Tablet yang memukau.
Spesifikasi Lengkap
Model |
Tipe
| Tablet | |||
Dimensi
| 200.7 x 138.6 x 6.9 mm | ||||
Berat
| 318 g | ||||
Layar
| 1536 x 2048 pixels, 7.9 inches (~324 ppi pixel density) | ||||
Jenis layar
| IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors | ||||
Warna Hp
| Natural Aluminum, Lava Gray | ||||
Lain-lain
| - Sensors : Accelerometer, gyro - Multitouch - Corning Gorilla Glass 3 | ||||
Ringtone |
Tipe
| Polyphonic, MP3 ringtones | |||
Getar
| Yes | ||||
Loudspeaker, with stereo speakers | |||||
3.5mm jack |
Memory |
Internal
| 32 GB | |||
Slot
| No | ||||
Lain-lain
| 2 GB RAM | ||||
Koneksi |
GPRS
| No | |||
EDGE
| No | ||||
Wifi
| Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot | ||||
Bluetooth
| v4.0, A2DP | ||||
Infra Red
| Yes | ||||
USB
| microUSB v2.0, Type-C, reversible connector |
Fitur |
O.S.
| Android OS, v5.0 (Lollipop) | |||
CPU
| Intel Atom Z3580, Quad-core 2.3 GHz | ||||
GPU
| PowerVR G6430 | ||||
Sensor
| Accelerometer, gyro | ||||
Message
| Email, Push Email, IM | ||||
Browser
| HTML5 | ||||
Game
| Yes, Download | ||||
Kamera
belakang | 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, Geo-tagging, Video 1080p@30fps | ||||
Kamera depan
| 5MP | ||||
Radio
| No | ||||
GPS
| Yes | ||||
Java
| Yes, via Java MIDP emulator | ||||
Fitur lain
| - Active noise cancellation with dedicated mic - MP4/H.264/WMV player - MP3/WAV/eAAC+/WMA/Flac player - Photo/video editor - Document viewer | ||||
Baterai |
Tipe
| Non-removable Li-Ion 5300 mAh battery (18.5 Wh) | |||
Siaga
| - | ||||
Untuk prediksi harga masih belum gamblang akan tetapi banyak kabar mengatakan Nokia diprediksi akan memberikan harga 3 juta untuk produk barunya ini, Nokia N1 semoga bermanfaat.
Source from situshp.com
Post Comment
No comments